MAKALAH & ESAI? INI DIA PERBEDAANNYA

Tuesday, April 25, 2017


Perbedaan_Makalah_dan_Esai

Kalian pasti sudah tak asing lagi dengan esai ataupun makalah. Karena sebagian besar mata kuliah ada tugas yang namnya esai atau makalah. Namun  kebanyakan dari kalian mungkin menyamakan antara esai dan makalah. Esai juga merupakan artikel ilmiah sedangkan makalah juga termasuk artikel ilmiah populer. Namun demikian, antara kedua kata tersebut memiliki arti atau makna yang berbeda. Mau tau? yuh baca.
Kali ini saya akan berbagi info mengenai perbedaan antara esai dan makalah, yang selama ini mungkin kebanyakan dari kalian menganggap antara kedua hal tersebut sama saja.
Perbedaan yang mendasar antara keduanya adalah jika Esai terdiri dari 5-8 halaman sedangkan Makalah terdiri dari minimal 15 halaman. untuk judulnya jika esai itu hanya 8-12 suku kata sedangkan makalah 12-18 suku kata. Selain itu maklah biasanya analisis atau pendapat, sementara esai berfungsi untuk menjawab sebuah pertanyaan.

Perbedaan_Makalah_dan_Esai
Sebenarnya, secara terminologi istilah makalah merujuk pada semua karya tulis yang bersifak factual, berisi ide atau pendapat seseorang terhadap sebuah masalah. Makalah ini bertujuan untuk membina, meyakinkan, memberitahu, mdan mempengaruhi dengan cara mempublikasikannya.

Sedangkan esai menurut KBBI yaitu sebuah karangan prosa yang membentuk suatu masalah secara sepintas lalu dari sudut pandang pribadi penulisnya. Isi dari esai tersebut adalah opini penulis tentang sbeuah masalah, dan subjek masalah tersebut ia berikan nilai.  

Karena keluasan makna tersebut kalian menganggap esai dan makalah itu sama saja. Namun sekarang ini pasti kalian bisa membedakan antara makalah dan esai. Pada intinya makalah lebih banyak pembahasannya dari pada artikel.
Baca juga : Cara Menemukan Ide Menulis 
Jadi, buat kalian yang masih bingung untuk membedakan antara makalah dan esai, setelah membaca ini semoga kalian mendapatkan pencerahan. Walaupun sedikit asal bermanfaat. Salam berkarya.

2 comments:

Fifi Saffa said...

wah... makasih kak sudah memberikan artikel yg bermanfaat. sangat membantu sekali dlm pmahaman saya trkait essay.

salomontakahashi said...

The Tale of the Scarab Queen by Tienen (1990) - Tiara
The Tale of the Scarab Queen. The Legend is titanium lighter than aluminum Of Thor. Tienen: The cobalt vs titanium drill bits Time Imitating Art. Tienen. titanium edc The Time Imitating Art. apple watch titanium The Legend apple watch 6 titanium Of Thor: The

Post a Comment